Eits, Sebentar.... ✋
Sebelumnya, aku tidak mau membuang waktu kamu.
Jadi aku akan menanyakan beberapa pertanyaan.
... dan bila tidak ada satupun hal dibawah ini yang sesuai dengan Kamu.
Nah, bila ada kondisi diatas yang mewakili kondisi kamu sekarang,
Co Founder cloudkitchen.id
Bergerak di industri kuliner sejak 2018, mulai dari menjual masakan untuk acara, makanan kemasan, hingga menu dessert. Setelah berjualan sendiri hingga memiliki tim, hingga menutup usaha, saya mengalami langsung permasalahan yang ada di lapangan di industri kuliner.
Di 2019 melihat permasalahan bahwa biaya untuk membuka cabang sangat tinggi, mulai dari biaya lokasi, peralatan hingga karyawan, saya bersama dengan mentor sekaligus investor saya mendirikan Cloudkitchen.id untuk membantu menyelesaikan permasalahan tersebut.
Salam kenal, aku Edwin Co-Faounder dari Cloudkitchen.id. Cloudkitchen.id hadir untuk membantu pengusaha kuliner untuk mengembangkan usahanya, utamanya dalam membuka cabang dengan biaya dan resiko yang sangat minim.
Kamu yang memiliki produk makanan atau minuman dalam bentuk kemasan, halfcooked atau frozen, yang hanya membutuhkan titik distribusi.
Kamu baik yang baru ingin memulai maupun brand yang sudah berjalan dan ingin membuka cabang namun tidak ingin ribet urus operasionalnya
Kamu yang memiliki brand yang sudah memiliki pengalaman untuk menjalankan operasional dan ingin membuka cabang untuk menjangkau pasar lebih luas.